Penggunaan Database MySQL pada Pemrograman PHP

Penggunaan Database MySQL pada Pemrograman PHP

Panduan langkah demi langkah untuk menggunakan database MySQL pada pemrograman PHP

BEGINNER784 penilaian3088 peserta

Tentang Kelas

Dalam kelas online ini kamu akan belajar langkah demi langkah untuk menggunakan database MySQL pada pemrograman PHP

Tujuan Umum dan Khusus Pelatihan

  • Di akhir pelatihan, peserta dapat mengenal langkah-langkah menggunakan database MySQL pada pemrograman PHP
  • Dapat mengetahui dasar-dasar penggunaan database MySQL pada pemrograman PHP
  • Dapat menjelaskan cara menggunakan database MySQL pada pemrograman PHP

Silabus Topik 1: Mengenal MySQL Topik 2: CRUD PHP MySQL

Jenis pekerjaan Kelas ditujukan bagi siapa saja yang ingin berkarir menjadi seorang programmer

Metode Ajar

  • Online Self-paced Learning Siswa dapat menentukan sendiri waktu belajarnya
  • Fasilitas Pengajaran Materi disediakan berupa video Forum tanya jawab: Forum digunakan apabila siswa mendapatkan kendala saat belajar, dan akan dibalas oleh tim support CodePolitan Grup telegram: Berisi member CodePolitan Evaluasi pembelajaran: Ujian di akhir modul dan ujian di akhir kelas Sertifikat kelulusan

Peralatan Belajar Siswa

  • Siswa wajib memiliki akses internet melalui komputer yang menggunakan Windows/Mac/Linux
  • Spesifikasi minimal komputer milik siswa:
  • Sistem operasi : Windows, Linux, atau MacOS.
  • Prosesor : Intel Dual Core (Rekomendasi Core i3 ke atas).
  • RAM : 1GB (Rekomendasi 2GB).
  • Resolusi layar : 1366 x 768 (Rekomendasi Full HD 1920 x 1080)
  • Software:
  • Browser (tidak ada preferensi khusus)

Daftar Materi

Membuat dan Menghapus Database02:26
Membuat Table dan Tipe Data05:16
Insert to Table02:53
Update Data Table03:13
Delete Data Table01:37
Select dan Select Filter08:49
Quiz Mengenal Mysql05:00

Mengenal MySQLi01:34
Mengkoneksikan PHP dengan MySQL04:39
Menampilkan Data Karyawan07:46
Membuat Form Insert07:38
Insert Data07:01
Update Data19:50
Delete Data06:14
Search Data06:54
Quiz Crud Php Mysql05:00
Penyusun Materi

Prev
Next
Ahmad Oriza
Ahmad Oriza

Belum ada keterangan

Testimoni Oleh Siswa

4.8

(784 reviews)

5 Bintang
82%
4 Bintang
13%
3 Bintang
3%
2 Bintang
1%
1 Bintang
1%
Firman Hidayatullah
Firman Hidayatullah
Materi yang disampaikan menarik dan mudah dimengerti untuk dipelajari baik yang mau memulai maupun berpengalaman
M Sholeh
M Sholeh
materi yang disampaikan mentornya sangat menarik dan mudah dimengerti. terima kasih telah memberikan materi ini untuk kami
Husein Salman
Husein Salman
Materi yang disampaikan oleh mentornya dengan step by step yang singkat dan jelas sehingga mudah untuk difahami bagi saya sebagai pemula dalam belajar MySQL
Sandrian Syafri
Sandrian Syafri
tadi kelupaan ngasih bintang 5, materi pecah badai, menyala capt pokok nya tetap ilmu padi selebew keep going sir, i now you can!
Sandrian Syafri
Sandrian Syafri
materi yang disampaikan ok banget deh pokok nya tetap ilmu padi, menyala abang kuh emot api api api api
Edly Mulya Andeslin
Edly Mulya Andeslin
mantaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaap
Ricky Ritonga
Ricky Ritonga
Kamu akan mempelajari dasar-dasar penggunaan database MySQL pada pemrograman PHP, termasuk pembuatan, penghapusan, dan manipulasi data.
PRIYANTO HADI WIBOWO
PRIYANTO HADI WIBOWO
materinya sangat mudah untuk di fahami dan untuk pematerinya kecepatan penjelasannya pas, dan untuk penjelasannya juga sangat jelas
I Kadek Wistawan
I Kadek Wistawan
Materi yang disampaikan oleh pemateri sangat mudah dimengerti dan dipahami bagi saya yang pemula dan baru belajar
Alfin kamil
Alfin kamil
Keren Meterinya, Ramah cepet dimengerti juga, pokoknya keren dah gak ada lawanKeren Meterinya, Ramah cepet dimengerti juga, pokoknya keren dah gak ada lawan
...
Lihat Rekaman
Gratis!
Yang akan kamu dapatkan :
16 Modul
2 jam durasi
Forum Diskusi Tanya Jawab
Klaim Sertifikat Digital

Kelas Populer Lainnya

Prev
Next