Membuat dan Memuat SQLite3 di PHP

Muhammad Arslan 3 Oktober 2017

Membuat dan Memuat SQLite3 di PHP

SQLite3 adalah salah satu database yang paling mudah digunakan karena berbasis file. Selain itu query-nya pun masih dalam sintaks SQL dan bersifat relasional. Tidak hanya di Android, SQLite3 pun dapat digunakan oleh PHP. Berikut adalah cara membuat dan mengakses sebuah database SQLite3 di PHP:

<?php

$db = new SQLite3('mydb.db');

if(!$db) {
  echo $db->lastErrorMsg();
} else {
  echo "Open database success...\n";
}


echo realpath("mydb.db");

Bila dijalankan maka kita dapat lihat ada file baru yang dapat diakses melalui konsol SQLite3:

$ php open-sqlite3.php
Open database success...
/Users/ridwanbejo/Documents/ridwanbejo/Projects/ridwanbejo/php/scratch/mydb.db
$ ls
dir-traversal.php          dynamic-class-loading.php  getopt.php                 module/                    mydb.db                    open-sqlite3.php

Aplikasi CRUD Sederhana Menggunakan Android Studio dengan Database SQLite